www.kompas.com
Bocah ajaib Chelsea yang berusia 18 tahun, Estevao Willian, langsung menunjukkan performa gemilang dengan mencetak gol dalam debutnya saat melawan Bayer Leverkusen asuhan Erik ten Hag. Laga uji coba Chelsea vs Bayer Lerkusen berlangsung di Stamford Bridge pada Sabtu (9/8/2025) dini hari WIB dan berakhir dengan skor 2-0 bagi kemenangan tuan rumah. Terkini menyumbang satu gol dalam kemenangan Chelsea atas Ajax 5-1 di matchday 3 Liga Champions.(AFP/GLYN KIRK)
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+