:

Penampakan Patung Raksasa Ramses II dan Harta Karun Tutankhamun di Museum Agung Mesir

1 hari lalu

Setelah tertunda selama lebih dari dua dekade, Museum Agung Mesir (Grand Egyptian Museum/GEM) akhirnya siap dibuka secara resmi pada Sabtu (1/11/2025). Terletak di dekat kompleks piramida Giza, museum megah ini disebut sebagai bangunan budaya terbesar abad ke-21.

Begitu memasuki atrium utama, pengunjung akan disambut oleh patung granit raksasa Ramses II setinggi 11 meter. Selain itu, salah satu daya tarik utama GEM adalah galeri khusus yang menampilkan seluruh koleksi harta karun Raja Tutankhamun.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Albertus Adit
Penulis Naskah: Lina Tiyas Patmulasih
Narator: Lina Tiyas Patmulasih
Video Editor: Agung Setiawan
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

#Global #Kerjasama #MuseumAgungMesir #Mesir #Piramida #MuseumMesir #PiramidaGiza #JernihkanHarapan

Musik: Mission to Mars - Audio Hertz

Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/2025/11/01/203733270/5-fakta-museum-agung-mesir-piramida-keempat-yang-akhirnya-dibuka?page=all#page2

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke