www.kompas.com
Praktik pertanian, tetapi di dalam kontainer. Bentuk demikian bisa juga kamu temukan di Agroeduwisata Ragunan. Pengunjung bakal diajak masuk ke container farming dan mempelajari jenis tanaman di dalamnya. Mulai dari tanaman stroberi, selada, hingga sawi putih.(Kompas.com/Krisda Tiofani)
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+