Honda CR-V FCEV Tampil Anggun Namun Futuristis di Japan Mobility Show 2025
Di tengah riuhnya arena Japan Mobility Show 2025, salah satu model yang menarik perhatian adalah Honda CR-V FCEV, yang tampil begitu anggun namun futuristis. Bisa dibilang inilah wajah Honda di masa depan, yang memadukan teknologi listrik dan hidrogen dalam satu kendaraan SUV berkarakter kuat. Dari jarak dekat, detailnya memukau.
Baca selengkapnya di Kompas.com !
Video: Agung Kurniawan
Video Editor: Adityo Wisnu
--
#hondacrv #honda #crvfcev #japanmobilityshow #kompasotomotif