Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Warna Hijab yang Bikin Wajah Kusam, Harus Dihindari

Kompas.com - 26/01/2024, 13:40 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

KOMPAS.com - Hijab telah menjadi produk fesyen baru di kalangan perempuan. Ada beragam desain, motif, dan warna hijab yang beredar di pasaran. 

Namun, perempuan harus berhati-hati dalam memilih warna hijab. Sebab, ada beberapa warna hijab yang bikin wajah kusam. 

Baca juga:

Tips memilih warna hijab 

Agar menghindari warna hijab yang bikin wajah kusam, kamu perlu mengetahui dan menyesuaikan dengan skin tones maupun undertones.

Jadi ingin tampil cantik dengan hijab, pilihlah warna yang paling cocok dengan kulit dan membuatnya bersinar,” tulis Outfit Trends, dilansir Jumat (26/1/2024). 

Setiap orang memiliki skin tone maupun undertones yang berbeda-beda. Ada tiga undertones atau rona alami kulit, meliputi cool undertones, warm undertones, dan neutral undertones

Memilih warna yang tidak sesuai dengan skin tone maupun undertones kamu bisa membuat muka tampak pucat. 

Warna hijab yang bikin wajah kusam

Berikut sejumlah warna hijab yang membuat wajah tampak kusam atau pucat. 

1. Kuning 


Ilustrasi hijab warna kuning, warna hijab yang bikin wajah kusamFreepik /krakenimages.com Ilustrasi hijab warna kuning, warna hijab yang bikin wajah kusam

Hijab warna kuning sebaiknya dihindari bagi semua undertones. Sebab, warna kuning, khususnya kuning terang, memantulkan cahaya sehingga membuat kulit tampak pucat. 

Selain itu, warna kuning terang sulit dipadukan dengan baju maupun bawahan. Jadi, sebagainya hindari memakai hijab berwarna kuning agar muka tidak kusam.

2. Hijau neon 

Warna hijau neon tidak cocok bagi semua skin tones maupun undertones. Selain itu, hijab warna hijau neon sangat sulit dipadukan dengan atasan maupun bawahan. 

Warna hijau neon mungkin tampak apik saat menjadi aksesoris. Namun, khusus untuk hijab sebaiknya pilih warna-warna dasar. 

Baca juga:

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh KOMPAS Lifestyle (@kompas.lifestyle)

Halaman:


Terkini Lainnya
Anak CIBI Dianggap Serba Bisa, Psikolog Ingatkan Orangtua agar Realistis
Anak CIBI Dianggap Serba Bisa, Psikolog Ingatkan Orangtua agar Realistis
Parenting
Kisah Cinta Pangeran Andrew dan Sarah Ferguson, 29 Tahun Serumah Meski Bercerai
Kisah Cinta Pangeran Andrew dan Sarah Ferguson, 29 Tahun Serumah Meski Bercerai
Relationship
3 Arti Mimpi Suami Selingkuh dengan Orang Lain Menurut Pakar
3 Arti Mimpi Suami Selingkuh dengan Orang Lain Menurut Pakar
Relationship
Dian Sastrowardoyo Ceritakan Caranya Melawan Ageism, Mulai dari Self-Care
Dian Sastrowardoyo Ceritakan Caranya Melawan Ageism, Mulai dari Self-Care
Beauty & Grooming
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Beauty & Grooming
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Parenting
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Parenting
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Relationship
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Parenting
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
BrandzView
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
Fashion
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Parenting
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Parenting
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Parenting
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Parenting
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau