Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/04/2025, 12:30 WIB
Nuril Laili Azizah

Penulis

KOMPAS.comm - Menggunakan sunscreen setiap hari sudah menjadi bagian penting dalam rutinitas perawatan kulit.

Apalagi di negara tropis dengan paparan sinar matahari yang tinggi seperti Indonesia. Namun, tantangan muncul ketika kita harus tetap tampil flawless dengan makeup sepanjang hari.

Dengan teknik dan produk yang tepat, kamu bisa tetap reapply sunscreen tanpa harus menghapus atau merusak makeupmu, berikut tipsnya.

Baca juga: Panduan Skincare Pagi untuk Kulit Kering, Cleanser sampai Sunscreen

1. Gunakan sunscreen sebelum makeup

Aplikasikan sunscreen sebagai langkah terakhir skincare, sebelum makeup. Pilih sunscreen dengan tekstur ringan (gel atau lotion) agar menyatu dengan baik.

2. Gunakan sunscreen dalam bentuk spray atau powder untuk reapply

Reapply sunscreen untuk sehari-hari, gunakan sunscreen seperti spray atau powder spf (bisa bedak). Ini membantu menjaga makeup tetap utuh sambil tetap melindungi kulit.

Baca juga: 5 Rekomendasi Sunscreen untuk Perjalanan Jauh agar Mudik Terlindungi

3. Teknik blotting bukan menggosok

Saat reapply sunscreen cair, tepuk-tepuk perlahan (blotting) dengan sponge atau jari yang bersih. Hindari menggosok agar makeup tidak bergeser.

Baca juga: Apa yang Terjadi jika Tidak Reapply Sunscreen?

4. Fokus pada area wajah yang terkena matahari

Prioritaskan area seperti dahi, hidung, dan pipi atas. Gunakan gerakan dot and blend (titik dan baurkan) untuk aplikasi merata.

Baca juga: 5 Rekomendasi Sunscreen Spray untuk Semua Jenis Kulit

5. Gunakan alat aplikasi yang tepat

Cushion puff, beauty sponge, atau kuas bisa bantu aplikasi lebih presisi dan rapi. Pastikan alat dalam keadaan bersih agar tidak menimbulkan jerawat.

Baca juga: Kandungan Sunscreen yang Direkomendasikan untuk Kulit Sensitif

6. Gunakan produk makeup dengan spf tambahan

Foundation, BB cream, atau setting spray dengan SPF bisa jadi pelengkap perlindungan. Tetapi, jangan dijadikan satu-satunya sumber SPF, tetap gunakan sunscreen utama.

Halaman:


Terkini Lainnya
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Parenting
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Parenting
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Parenting
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Wellness
5 Perlengkapan Medis yang Wajib Ada di Rumah Saat Anak Mendadak Sakit
5 Perlengkapan Medis yang Wajib Ada di Rumah Saat Anak Mendadak Sakit
Parenting
Journaling Digital Vs Tulis Tangan, Mana yang Lebih Menenangkan Pikiran?
Journaling Digital Vs Tulis Tangan, Mana yang Lebih Menenangkan Pikiran?
Wellness
5 Zodiak Paling Slow Respon, Kurang Cocok Jadi Kontak Darurat
5 Zodiak Paling Slow Respon, Kurang Cocok Jadi Kontak Darurat
Wellness
5 Zodiak yang Sering Curhat Saat Nongkrong, Ada Cancer dan Virgo
5 Zodiak yang Sering Curhat Saat Nongkrong, Ada Cancer dan Virgo
Wellness
6 Ciri Anak CIBI yang Cerdas dan Berbakat Menurut Psikolog
6 Ciri Anak CIBI yang Cerdas dan Berbakat Menurut Psikolog
Parenting
Genetik Vs Lingkungan, Mana yang Lebih Berperan dalam Membentuk Anak CIBI?
Genetik Vs Lingkungan, Mana yang Lebih Berperan dalam Membentuk Anak CIBI?
Parenting
Nama Anak Paling Populer di Jepang 2025, Penuh Makna Bisa Jadi Inspirasi
Nama Anak Paling Populer di Jepang 2025, Penuh Makna Bisa Jadi Inspirasi
Parenting
Anak CIBI Butuh Stimulasi agar Tidak Bosan dan Tetap Berprestasi Menurut Psikolog
Anak CIBI Butuh Stimulasi agar Tidak Bosan dan Tetap Berprestasi Menurut Psikolog
Parenting
Benarkah Anak CIBI Termasuk Berkebutuhan Khusus? Ini Kata Psikolog
Benarkah Anak CIBI Termasuk Berkebutuhan Khusus? Ini Kata Psikolog
Parenting
Selain Pangeran Andrew, Ini 7 Anggota Kerajaan yang Pernah Dicopot Gelarnya
Selain Pangeran Andrew, Ini 7 Anggota Kerajaan yang Pernah Dicopot Gelarnya
Wellness
Apa yang Dimaksud Anak CIBI yang IQ-nya di Atas Rata-rata?
Apa yang Dimaksud Anak CIBI yang IQ-nya di Atas Rata-rata?
Parenting
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau