Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Liga Champions 2025-2026: PSG Pesta Gol, Liverpool Diselamatkan Van Dijk

Kompas.com - 18/09/2025, 04:34 WIB
Thomas Wardana

Penulis

KOMPAS.com - Hasil lengkap Liga Champions 2025-2026 setelah 12 pertandingan digelar pada pekan perdana musim ini hingga Kamis (18/9/2025). 

Hasil Liga Champions 2025-2026 pekan perdana pada 17-18 September 2025 memastikan empat tim meraih kemenangan dan dua tim harus puas berbagi poin.

Tim debutan Liga Champions 2025-2026 asal Siprus, Pafos, sukses mencuri satu poin di kandang Olympiacos dengan skor 0-0.

Sementara itu, Bayern Muenchen berhasil meraih kemenangan meyakinkan atas Chelsea dengan skor 3-1.

Baca juga: Hasil Ajax Vs Inter Milan 0-2, Thuram Bungkam Publik Amsterdam

Paris Saint-Germain berpesta gol di kandang sendiri atas wakil Italia, Atalanta dengan skor 4-0. 

Inter Milan sukses mencuri kemenangan di Johan Cruyff Arena atas tuan rumah Ajax Amsterdam dengan skor 0-2.

Sedangkan Liverpool meraih kemenangan dramatis 3-2 atas Atletico Madrid usai mencetak gol di penghujung laga lewat Virgil van Dijk.

Bayern Muenchen Tundukkan Chelsea

Bayern Muenchen menang 3-1 atas Chelsea pada laga lanjutan Liga Champions 2025-2026, Kamis (18/9/2025) dini hari WIB.

Bayern Muenchen unggul lebih dulu lewat gol bunuh diri Chalobah pada menit ke-20. 

Harry Kane kemudian menambah keunggulan sang tuan rumah lewat titik putih setelah dirinya sendiri dilanggar Moises Caicedo di kotak terlarang. 

Baca juga: Hasil Liverpool Vs Atletico Madrid 3-2: Van Dijk Selamatkan The Reds

Hanya dua menit kemudian, Chelsea memangkas ketertinggalan dari Bayern menjadi 1-2 lewat kaki kiri Cole Palmer. 

Namun, Bayern membuat skor jadi 3-1 setelah Malo Gusto salah mengoper kepada Harry Kane yang menaklukkan kiper Robert Sanchez lewat tembakan ke pojok gawang pada menit ke-63.

PSG Bantai Atalanta

PSG meraih kemenangan telak 4-0 atas tim tamu Atalanta saat bermain di Parc des Princes, Kamis (18/9/2025) dini hari WIB.

Tiga gol Paris Saint-Germain dicetak oleh Marquinhos menit 3, Khvicha Kvaratskhelia menit 39, dan Nuno Mendes menit 51.

Kemenangan ini membawa PSG bertengger di puncak klasemen sementara dengan torehan 3 poin dan unggul selisih gol dari tim lainnya.

Halaman:


Terkini Lainnya
PSSI Gelar Garuda Academy Executive Program, Fokus Keamanan dan Manajemen Pertandingan
PSSI Gelar Garuda Academy Executive Program, Fokus Keamanan dan Manajemen Pertandingan
Sports
Championship Liga 2: Persikad Depok Kembali ke Jalur Tripoin bareng Pelatih Baru
Championship Liga 2: Persikad Depok Kembali ke Jalur Tripoin bareng Pelatih Baru
Liga Indonesia
Jelang Sassuolo Vs Genoa: Peluang Jay Idzes Ikuti Jejak Emil Audero
Jelang Sassuolo Vs Genoa: Peluang Jay Idzes Ikuti Jejak Emil Audero
Liga Italia
Anthony Ginting Dipastikan Absen di Korea Masters 2025
Anthony Ginting Dipastikan Absen di Korea Masters 2025
Badminton
Pengamat Sebut Timnas U17 Indonesia Bisa Jadi Kejutan Piala Dunia U17 2025
Pengamat Sebut Timnas U17 Indonesia Bisa Jadi Kejutan Piala Dunia U17 2025
Timnas Indonesia
AC Milan Bekuk Roma, Pemain Rossoneri Kena Tendang Wasit?
AC Milan Bekuk Roma, Pemain Rossoneri Kena Tendang Wasit?
Liga Italia
Link Live Streaming Semen Padang Vs Arema FC di Super League 2025-2026
Link Live Streaming Semen Padang Vs Arema FC di Super League 2025-2026
Liga Indonesia
Hasil Super League Persijap Vs Malut United 1-2: David da Silva Kunci 3 Angka
Hasil Super League Persijap Vs Malut United 1-2: David da Silva Kunci 3 Angka
Liga Indonesia
Anggota Exco: Fokus PSSI Saat Ini Hanya untuk SEA Games 2025
Anggota Exco: Fokus PSSI Saat Ini Hanya untuk SEA Games 2025
Timnas Indonesia
Gaji Rp 480 Miliar Ancam Gagalkan Niat Barcelona Datangkan Harry Kane
Gaji Rp 480 Miliar Ancam Gagalkan Niat Barcelona Datangkan Harry Kane
Liga Spanyol
Timnas U17 Indonesia Vs Zambia: Uji Coba Matangkan Garuda Asia
Timnas U17 Indonesia Vs Zambia: Uji Coba Matangkan Garuda Asia
Timnas Indonesia
Persib Kantongi Modal Berharga untuk Tantang Selangor FC di Malaysia
Persib Kantongi Modal Berharga untuk Tantang Selangor FC di Malaysia
Liga Indonesia
Jadwal Piala Dunia U17 2025 Matchday 1: Kosta Rika Vs UEA Jadi Laga Pembuka
Jadwal Piala Dunia U17 2025 Matchday 1: Kosta Rika Vs UEA Jadi Laga Pembuka
Internasional
Respons Erick Thohir Usai Janice Tjen Juara Chennai Open 2025
Respons Erick Thohir Usai Janice Tjen Juara Chennai Open 2025
Sports
Berita Kembalinya Shin Tae-yong Latih Timnas Indonesia Tanpa Dasar dan Tidak Valid
Berita Kembalinya Shin Tae-yong Latih Timnas Indonesia Tanpa Dasar dan Tidak Valid
Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau