Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kilas Balik Perjalanan Cinta Raisa dan Hamish Daud Sebelum Ajukan Cerai

Kompas.com - 25/10/2025, 09:03 WIB
Rafa Aulia Febriani ,
Bestari Kumala Dewi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Raisa Andriana dan Hamish Daud dikenal sebagai pasangan yang romantis dan serasi.

Kisah cinta mereka sempat membuat banyak orang ikut baper, dari kabar pertunangan hingga pernikahan yang disebut sebagai “Hari Patah Hati Nasional”.

Namun setelah delapan tahun bersama, hubungan yang dulu tampak begitu hangat, kini sampai pada kabar tak terduga. Raisa dikabarkan menggugat cerai Hamish.

Baca juga: Seperti Raisa dan Hamish Daud, Apakah Gemini dan Pisces Cocok?

Meski begitu, perjalanan cinta keduanya tetap menjadi kisah yang menarik untuk dikenang.

Dari awal pertemuan hingga membangun keluarga bersama, berikut perjalanan cinta Raisa dan Hamish Daud yang selama ini menjadi sorotan publik.  

Perjalanan cinta Raisa Andriana dan Hamish Daud  

Awal pertemuan, dari proyek film ke dunia nyata

Pertemuan pertama Raisa dan Hamish terjadi pada 2013, ketika keduanya terlibat dalam proyek film Rectoverso.

Saat itu, Hamish berperan sebagai aktor, sementara Raisa mengisi soundtrack film tersebut. Meski sudah saling mengenal, hubungan mereka hanya sebatas profesional.

Beberapa tahun kemudian, interaksi mereka semakin intens. Publik mulai menaruh curiga saat Hamish terlihat hadir di konser Raisa di Yogyakarta pada Oktober 2016.

Baca juga: Ditanya Siapa yang Naksir Duluan, Raisa dan Hamish Daud Saling Tunjuk

Kala itu, Raisa baru saja mengakhiri hubungannya dengan Keenan Pearce, sedangkan Hamish sempat digosipkan dekat dengan Nadine Chandrawinata.

Hubungan yang awalnya tertutup

Kebersamaan Raisa dan Hamish daud lewat unggahan akun Instagram pribadi Hamish.Bidik layar Instagram @hamishdw Kebersamaan Raisa dan Hamish daud lewat unggahan akun Instagram pribadi Hamish.

Kabar kedekatan Raisa dan Hamish makin kuat setelah mereka mulai berinteraksi di media sosial. Keduanya saling meninggalkan komentar manis di Instagram, membuat warganet mulai menduga-duga.

Puncaknya, pada Desember 2016, Hamish mengunggah foto dirinya membonceng Raisa dengan keterangan “butuh ojek neng?”, menurut laporan Kompas.com, Selasa (22/10/2025).

Unggahan itu seakan menjadi “pengumuman” resmi hubungan mereka. Tak lama, Raisa juga membagikan foto bersama Hamish di dalam mobil.

Baca juga: Penggemar Raisa dan Hamish Daud Serukan #HariPatahHatiNasionalJilid2

Meski sempat menerima komentar beragam, pasangan ini tetap tampil apa adanya. Perlahan, publik mulai menerima hubungan mereka yang semakin terlihat harmonis.

Pertunangan yang gegerkan publik

Langkah serius keduanya ditandai dengan acara pertunangan pada 21 Mei 2017 di kediaman Raisa di Cinere, Depok.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya
Kisah Cinta Pangeran Andrew dan Sarah Ferguson, 29 Tahun Serumah Meski Bercerai
Kisah Cinta Pangeran Andrew dan Sarah Ferguson, 29 Tahun Serumah Meski Bercerai
Relationship
3 Arti Mimpi Suami Selingkuh dengan Orang Lain Menurut Pakar
3 Arti Mimpi Suami Selingkuh dengan Orang Lain Menurut Pakar
Relationship
Dian Sastrowardoyo Ceritakan Caranya Melawan Ageism, Mulai dari Self-Care
Dian Sastrowardoyo Ceritakan Caranya Melawan Ageism, Mulai dari Self-Care
Beauty & Grooming
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Beauty & Grooming
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Parenting
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Parenting
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Relationship
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Parenting
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
BrandzView
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
Fashion
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Parenting
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Parenting
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Parenting
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Parenting
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Wellness
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau