Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Outfit Wamen Stella Christie di HUT Ke-30 Kompas.com, Retro Bertemu Wastra Nusantara

Kompas.com - 15/09/2025, 17:35 WIB
Devi Pattricia,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi RI, Prof. Stella Christie, Ph.D., menghadiri perayaan HUT Ke-30 Kompas.com bertajuk Jagat Literasi yang di Menara Kompas, Jakarta Pusat, Senin (15/9/2025).

Dalam kesempatan tersebut, perempuan berusia 46 tahun itu tampil menarik perhatian dengan gaya retro yang dipadukan dengan wastra Nusantara.

Baca juga:

Stella, yang juga menjadi salah satu pembicara dalam diskusi seputar “Masa Depan dengan STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) Mindset” menuturkan, penampilannya hari itu bukan tanpa makna.

“Memang saya orangnya suka busana yang retro, walaupun jarang-jarang bisa pakai. Tapi hari ini dikasih tahu untuk pakai Wastra Nusantara tapi gaul,” ujar Stella saat ditemui di Menara Kompas, Jakarta Pusat, Senin (15/9/2025).

Outfit Wamen Stella Christie saat HUT Ke-30 Kompas.com

Pakai batik belitung timur

Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi RI, Prof. Stella Christie, Ph.D. hadir dalam perayaan HUT ke-30 Kompas.com, Jagat Literasi, yang digelar di Menara Kompas, Jakarta Pusat, Senin (15/9/2025).KOMPAS.com/DEVI PATTRICIA Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi RI, Prof. Stella Christie, Ph.D. hadir dalam perayaan HUT ke-30 Kompas.com, Jagat Literasi, yang digelar di Menara Kompas, Jakarta Pusat, Senin (15/9/2025).

Akademisi kelahiran Medan, Sumatera Utara, ini hadir mengenakan blouse putih berbahan linen yang dipadukan dengan celana bergaya retro bernuansa kuning, pink, coklat, dan hitam.

Tak cuma itu, ia melengkapi tapilannya dengan kain batik dari Belitung Timur. Perpaduan tersebut memberi sentuhan unik, menggabungkan nuansa klasik dan kekayaan budaya lokal.

Menurutnya, busana yang ia kenakan bukan hanya soal estetika, tetapi juga mengandung cerita perjalanan dan semangat untuk membangun pendidikan di daerah.

“Jadi saya padupadankan celana retro dengan kain batik. Kain ini dari Belitung Timur, kami sekarang sedang membuat Sekolah Garuda untuk membangun generasi STEM di sana,” ucap Stella.

Kain tersebut berwarna coklat dengan motif bunga bernuansa putih. Stella menuturkan, saat berkunjung ke Belitung Timur, ia mendapatkan kain tersebut secara langsung dari masyarakat setempat.

Hal itu membuatnya semakin memiliki ikatan emosional dengan busana yang ia pilih pada perayaan ulang tahun Kompas.com.

Baca juga:

Halaman:


Terkini Lainnya
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Dian Sastro Soroti Fenomena Ageism, Perempuan Bisa Berkarya Tanpa Batas Usia
Beauty & Grooming
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Pentingnya Menstimulasi Anak Sesuai Zona Perkembangan Proksimal, Apa Itu?
Parenting
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Anak CIBI Lebih Nyaman Bergaul dengan Orang Lebih Tua, Ini Alasannya Menurut Psikolog
Parenting
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Mengapa Hubungan Katy Perry dan Justin Trudeau Diramalkan Langgeng
Relationship
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Bisakah Orangtua Membentuk Anak Jadi CIBI? Ini Kata Psikolog
Parenting
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
Nikah dengan Sahabat? Ini Inspirasi Cincin Nikah yang Penuh Makna
BrandzView
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
9 Inspirasi Outfit Musim Hujan, Tetap Stylish Meski Cuaca Mendung
Fashion
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Kompres Air Hangat atau Dingin untuk Anak Sakit? Ini Kata Dokter
Parenting
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Anak CIBI Rentan Mengalami Stres dan Burnout, Orangtua Harus Apa?
Parenting
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Apakah IQ Anak Bisa Ditingkatkan? Ini Penjelasan Psikolog
Parenting
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Panduan Makan Anak Diare, Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dimakan?
Parenting
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Rahasia Percaya Diri El Putra dan Leya Princy, Self Care dan Pikiran Terbuka
Wellness
5 Perlengkapan Medis yang Wajib Ada di Rumah Saat Anak Mendadak Sakit
5 Perlengkapan Medis yang Wajib Ada di Rumah Saat Anak Mendadak Sakit
Parenting
Journaling Digital Vs Tulis Tangan, Mana yang Lebih Menenangkan Pikiran?
Journaling Digital Vs Tulis Tangan, Mana yang Lebih Menenangkan Pikiran?
Wellness
5 Zodiak Paling Slow Respon, Kurang Cocok Jadi Kontak Darurat
5 Zodiak Paling Slow Respon, Kurang Cocok Jadi Kontak Darurat
Wellness
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau