Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kaya tapi Tetap Rendah Hati, Irwan Mussry: Apa Gunanya Kalau Kita Enggak Punya Kerendahan Hati

Kompas.com - 06/07/2025, 15:50 WIB
Rintan Puspita Sari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Dikenal sebagai pengusaha kaya, Irwan Mussry tanggapi sorotan terhadap sikapnya yang tetap rendah hati.

Irwan Mussry yang diketahui sebagai CEO dan Presiden Direktur PT Time International, sering mendapat pujian karena bersikap rendah hati pada semua orang tanpa memandang status mereka.

Mengenai sikapnya itu, Irwan mengatakan bahwa penting memiliki sikap rendah hati.

"Apa gunanya kalau kita enggak punya humbleness (kerendahan hati)?" ucap Irwan dikutip dari YouTube Daniel Mananta Network, Minggu (6/7/2025).

"Apa yang kita capai (kalau tidak punya sikap rendah hati)?" lanjutnya. 

Baca juga: Puji Masakan Maia Estianty, Irwan Mussry: Istriku Enggak Ada Duanya

Menurutnya, bersikap rendah hati juga bentuk dari integritas, ketika dilakukan secara alami tanpa harus terlihat oleh banyak orang atau berharap mendapat pujian dari orang lain. 

Irwan juga percaya bahwa mereka yang memiliki sikap rendah hati yang dilakukan demi kepuasan diri sendiri bukan karena mengharap pujian, bisa tidur lebih nyenyak.

"Yang rendah hati, saya percaya akan tidur lebih nyenyak," ujar Irwan.

Dengan tidur yang nyenyak, orang akan bisa melakukan segala hal lebih baik dan bisa bersikap lebih baik pada sesama. 

Baca juga: Dikenal Rendah Hati, Sikap Irwan Mussry di Depan Pelayan Terungkap

Menurutnya hanya itu alasannya tetap bersikap rendah hati pada semua orang terlepas dari jabatan dan kekayaan yang dimiliki.

Karena bersikap rendah hati pada akhirnya akan berbalik menjadi suatu kebaikan untuk diri sendiri.

"Ini bukan untuk dapat penilaian. Ini tentang kamu (ibarat) 'egoisnya', jika kamu memulai melakukan sesuatu dan merasa lebih baik, itu untuk kamu ya, bukan karena untuk orang bilang 'oh dia baik,' itu bedanya," ucap Irwan.

"Itu di mana kamu bisa bernapas lebih baik. Itu bagaimana saya melihat (tetap rendah hati), jadi semuanya terjadi secara natural," jelasnya.

Baca juga: Sebut Irwan Mussry Sponsor Utama Akad Nikah Al Ghazali, Maia Estianty: Sugar Daddy

Sebelumnya, sikap rendah hati Irwan Mussry bahkan pernah didengar oleh Daniel Mananta dari istrinya.

"Ada seorang pelayan yang enggak sengaja ngejatuhin gelas wine. Itu pecah dan menyebar ke kamu," kata Daniel.

Halaman:

Terkini Lainnya
Selain Pangeran Andrew, Anggota Keluarga Kerajaan Inggris Ini Juga Pernah Kehilangan Gelar
Selain Pangeran Andrew, Anggota Keluarga Kerajaan Inggris Ini Juga Pernah Kehilangan Gelar
Hits
Desta Klarifikasi Soal Dirinya yang Diam Saat Andre Taulany Ingin Bantu Natasha Rizky: Gue Ikhlas
Desta Klarifikasi Soal Dirinya yang Diam Saat Andre Taulany Ingin Bantu Natasha Rizky: Gue Ikhlas
Seleb
Dokter Oky Pratama Lapor Polisi, Kuasa Hukum: Ini Teror Nyata
Dokter Oky Pratama Lapor Polisi, Kuasa Hukum: Ini Teror Nyata
Seleb
Rayakan Ulang Tahun ke-30, Resident Evil Umumkan Kolaborasi dengan Babymetal
Rayakan Ulang Tahun ke-30, Resident Evil Umumkan Kolaborasi dengan Babymetal
Hits
Pemeran Superman, David Corenswet, Ikut Petisi Boikot Perfilman Israel
Pemeran Superman, David Corenswet, Ikut Petisi Boikot Perfilman Israel
Seleb
Rapper Malaysia Namewee Bantah Gunakan Narkoba dan Terlibat Kematian Influencer Taiwan Iris Hsieh
Rapper Malaysia Namewee Bantah Gunakan Narkoba dan Terlibat Kematian Influencer Taiwan Iris Hsieh
Seleb
Bicara Penghasilan dari Live TikTok, Sule Sebut Satu Jam Bisa Hasilkan Rp 10 Juta
Bicara Penghasilan dari Live TikTok, Sule Sebut Satu Jam Bisa Hasilkan Rp 10 Juta
Seleb
Setelah 50 Tahun, Paul McCartney Akhirnya Tanggapi Rumor Kematian Dirinya Usai The Beatles Bubar
Setelah 50 Tahun, Paul McCartney Akhirnya Tanggapi Rumor Kematian Dirinya Usai The Beatles Bubar
Musik
Dapat Teror Lewat Karangan Bunga, Kuasa Hukum Dokter Oky Pratama Klaim Punya Bukti CCTV
Dapat Teror Lewat Karangan Bunga, Kuasa Hukum Dokter Oky Pratama Klaim Punya Bukti CCTV
Seleb
Resmi Bercerai, Bedu dan Anggie Sepakati Pisah Baik-baik
Resmi Bercerai, Bedu dan Anggie Sepakati Pisah Baik-baik
Seleb
MKD Sebut Uya Kuya dan Eko Patrio Merendahkan DPR karena Berjoget di Sidang MPR 2025
MKD Sebut Uya Kuya dan Eko Patrio Merendahkan DPR karena Berjoget di Sidang MPR 2025
Hits
Jesse Eisenberg Akan Donorkan Ginjalnya untuk Orang Asing
Jesse Eisenberg Akan Donorkan Ginjalnya untuk Orang Asing
Seleb
Bedu Resmi Bercerai dari Anggie
Bedu Resmi Bercerai dari Anggie
Seleb
Nama Pangeran Andrew Dihapus dari Dokumen Resmi Setelah Gelar Kerajaan Dicabut
Nama Pangeran Andrew Dihapus dari Dokumen Resmi Setelah Gelar Kerajaan Dicabut
Hits
Empat Hari Ditahan karena Kasus Narkoba, Onad Akui Kangen Anak-anaknya
Empat Hari Ditahan karena Kasus Narkoba, Onad Akui Kangen Anak-anaknya
Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau