Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tissa Biani Bagi Tips Mix and Match Blazer untuk Tampil Formal dan Kasual

Kompas.com - 28/10/2025, 15:35 WIB
Devi Pattricia,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Blazer termasuk item fashion favorit Tissa Biani. Aktris film ini kerap tampil kasual, tapi tetap rapi dan elegan di berbagai kesempatan. 

Menurut kekasih Dul Jaelani ini, blazer bisa menjadi kunci untuk menciptakan tampilan formal dan kasual dengan mudah.

Baca juga:

Perempuan 23 tahun ini membagikan tips sederhana untuk memadupadankan blazer agar tetap tampil modis tanpa kehilangan kenyamanan.

Tissa Biani bagi tips mix and match blazer

Blazer dan jeans untuk tampilan kasual

Aktris Tissa Biani dalam Peluncuran MRRY by Merry Riana di Pondok Indah Mall 2, Jakarta Selatan, Sabtu (25/10/2025).KOMPAS.com/DEVI PATTRICIA Aktris Tissa Biani dalam Peluncuran MRRY by Merry Riana di Pondok Indah Mall 2, Jakarta Selatan, Sabtu (25/10/2025).

Bagi Tissa, blazer tidak selalu identik dengan tampilan kaku atau terlalu formal. Ia  menganggap item ini bisa menjadi pelengkap gaya kasual yang tetap rapi.

“Aku pribadi senang banget pakai jeans dan aku suka memadupadankan blazer dengan jeans untuk looks yang tidak terlalu formal,” jelas Tissa dalam Peluncuran MRRY di Pondok Indah Mall 2, Jakarta Selatan, Sabtu (25/10/2025).

Menurutnya, perpaduan antara blazer dan jeans bisa memberi kesan santai, tetapi tetap terlihat effortless chic.

Ia menambahkan bahwa gaya seperti ini cocok dipakai untuk acara-acara ringan, seperti pertemuan santai, atau kegiatan harian yang ingin tetap terlihat fashionable.

“Kalau untuk tampilan yang kasual tapi ada sentuhan formal, aku biasanya memadukan blazer dengan kaos, kemudian bawahannya pakai jeans dan sneakers,” jelasnya.

Gaya ini menunjukkan bahwa blazer bisa menjadi item yang fleksibel, tidak hanya untuk keperluan kantor atau acara resmi, tetapi juga cocok untuk tampilan harian yang lebih santai.

Baca juga:

Sentuhan formal dengan paduan heels dan celana bahan

Meski sering tampil kasual, Tissa juga punya cara sederhana untuk membuat blazer terlihat lebih elegan.

Ia mengatakan, cukup dengan mengganti beberapa elemen, padu padan blazer bisa langsung berubah menjadi lebih formal.

“Tapi kalau mau yang lebih formal, blazer-nya bisa ditambah dengan celana bahan dan kemeja misalnya,” ucap Tissa.

Selain itu, pemilihan alas kaki juga berpengaruh besar terhadap keseluruhan penampilan. Pemeran film KKN Di Desa Penari itu memilih heels untuk tampilan yang lebih elegan.

“Untuk alas kakinya bisa pakai heels supaya kesannya lebih feminin dan formal,” tambahnya.

Halaman:


Terkini Lainnya
5 Zodiak yang Sering Curhat Saat Nongkrong, Ada Cancer dan Virgo
5 Zodiak yang Sering Curhat Saat Nongkrong, Ada Cancer dan Virgo
Wellness
6 Ciri Anak CIBI yang Cerdas dan Berbakat Menurut Psikolog
6 Ciri Anak CIBI yang Cerdas dan Berbakat Menurut Psikolog
Parenting
Genetik Vs Lingkungan, Mana yang Lebih Berperan dalam Membentuk Anak CIBI?
Genetik Vs Lingkungan, Mana yang Lebih Berperan dalam Membentuk Anak CIBI?
Parenting
Nama Anak Paling Populer di Jepang 2025, Penuh Makna Bisa Jadi Inspirasi
Nama Anak Paling Populer di Jepang 2025, Penuh Makna Bisa Jadi Inspirasi
Parenting
Anak CIBI Butuh Stimulasi agar Tidak Bosan dan Tetap Berprestasi Menurut Psikolog
Anak CIBI Butuh Stimulasi agar Tidak Bosan dan Tetap Berprestasi Menurut Psikolog
Parenting
Benarkah Anak CIBI Termasuk Berkebutuhan Khusus? Ini Kata Psikolog
Benarkah Anak CIBI Termasuk Berkebutuhan Khusus? Ini Kata Psikolog
Parenting
Selain Pangeran Andrew, Ini 7 Anggota Kerajaan yang Pernah Dicopot Gelarnya
Selain Pangeran Andrew, Ini 7 Anggota Kerajaan yang Pernah Dicopot Gelarnya
Wellness
Apa yang Dimaksud Anak CIBI yang IQ-nya di Atas Rata-rata?
Apa yang Dimaksud Anak CIBI yang IQ-nya di Atas Rata-rata?
Parenting
Gaya 13 Seleb Menonton Konser BLACKPINK di Jakarta, Aurel Pakai Baju Arsy
Gaya 13 Seleb Menonton Konser BLACKPINK di Jakarta, Aurel Pakai Baju Arsy
Fashion
Aktris Leya Princy Anggap FOMO Belanja Brand Lokal Tak Selalu Buruk, Mengapa?
Aktris Leya Princy Anggap FOMO Belanja Brand Lokal Tak Selalu Buruk, Mengapa?
Fashion
Manfaat Protein Hewani bagi Anak, Tak Harus Makan Daging Mahal
Manfaat Protein Hewani bagi Anak, Tak Harus Makan Daging Mahal
Parenting
Sering Beda Pendapat dengan Pasangan, Red Flag atau Green Flag?
Sering Beda Pendapat dengan Pasangan, Red Flag atau Green Flag?
Relationship
Apakah Boleh Memandikan Anak Saat Demam? Ini Penjelasan Dokter
Apakah Boleh Memandikan Anak Saat Demam? Ini Penjelasan Dokter
Parenting
5 Zodiak yang Paling People Pleaser, Rela Mengalah
5 Zodiak yang Paling People Pleaser, Rela Mengalah
Wellness
Pasagan Beda Hobi dan Butuh Ruang Sendiri Bukan Red Flag, Ini Kata Pakar
Pasagan Beda Hobi dan Butuh Ruang Sendiri Bukan Red Flag, Ini Kata Pakar
Relationship
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau