Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Adu Cicilan Mobil Hybrid LSUV 2025: Suzuki Fronx vs Daihatsu Rocky

Kompas.com - 09/10/2025, 08:02 WIB
Muh. Ilham Nurul Karim,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com — Tren mobil hybrid di segmen SUV ringkas semakin ramai pada 2025.

Pabrikan mulai berlomba menghadirkan model berteknologi elektrifikasi ringan dengan harga yang masih ramah di kantong.

Baca juga: Apakah Semua Jenis Kendaraan Aman Pakai Bensin Campuran Etanol?

Dua di antaranya yang kini bersaing ketat adalah Suzuki Fronx Hybrid dan Daihatsu Rocky Hybrid.

Suzuki Fronx SGXKOMPAS.com/Ruly Kurniawan Suzuki Fronx SGX

Suzuki Fronx Hybrid resmi diluncurkan di Indonesia pada 28 Mei 2025 sebagai SUV ringkas bermesin mild hybrid.

Sementara itu, Daihatsu Rocky Hybrid menyusul diperkenalkan beberapa bulan kemudian, tepatnya pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2025.

Kedua model ini sama-sama bermain di segmen SUV kompak dengan teknologi elektrifikasi, menawarkan efisiensi bahan bakar yang lebih baik tanpa mengorbankan performa.

Test drive Daihatsu Rocky e-Smart HybridKOMPAS.com/Gito Test drive Daihatsu Rocky e-Smart Hybrid

Meski begitu, harga dan skema cicilan keduanya cukup berbeda.

Suzuki Fronx SGXKOMPAS.com/Ruly Kurniawan Suzuki Fronx SGX

Suzuki Fronx Hybrid dijual dengan harga Rp 321,9 juta untuk varian tertingginya, sedangkan Fronx GL AT non-hybrid dibanderol Rp 271 juta.

Adapun Daihatsu Rocky Hybrid dipasarkan mulai sekitar Rp 293 juta untuk varian teratasnya.

Berdasarkan simulasi pembiayaan di sejumlah diler resmi wilayah Jabodetabek, dengan uang muka (DP) sekitar 20 persen, berikut perkiraan skema cicilan Suzuki Fronx Hybrid:

  • Tenor 12 bulan: sekitar Rp 21,6 juta per bulan
  • Tenor 24 bulan: sekitar Rp 11,7 juta per bulan
  • Tenor 36 bulan: sekitar Rp 8,5 juta per bulan
  • Tenor 48 bulan: sekitar Rp 6,9 juta per bulan

Baca juga: Adu Spesifikasi Toyota Innova Zenix Hybrid Vs Chery Tiggo 8 CSH

Daihatsu Rocky e-Smart HybridADM Daihatsu Rocky e-Smart Hybrid

  • Tenor 60 bulan: sekitar Rp 6 juta per bulan

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau