Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wamenhan Vietnam Diduga Sentuh Tak Pantas PNS Korea Selatan dalam Forum Keamanan

Kompas.com - 21/10/2025, 10:30 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Sumber AFP, Yonhap

KOMPAS.com - Pemerintah Korea Selatan dilaporkan memanggil perwakilan diplomatik Vietnam di Ibu Kota Seoul setelah muncul dugaan pelecehan seksual yang melibatkan Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) Vietnam, Hoang Xuan Chien, terhadap seorang pegawai negeri sipil (PNS) Korea Selatan.

Kasus ini disebut terjadi saat berlangsung forum keamanan tahunan di Korea Selatan pada September 2025.

Menurut laporan sejumlah media lokal Korea Selatan, Hoang Xuan Chien diduga melakukan sentuhan tak pantas terhadap seorang pegawai Kementerian Pertahanan Korea Selatan yang bertugas dalam kegiatan tersebut.

Baca juga: Topan Bualoi Terjang Vietnam, 8 Orang Tewas dan Puluhan Lainnya Hilang

Dalam pernyataannya kepada Kantor berita AFP, Kementerian Pertahanan Korea Selatan memastikan telah mengambil “tindakan yang sesuai” terhadap insiden itu, namun menolak memberikan rincian lebih lanjut.

“Pengungkapan detail kasus dibatasi untuk menghormati keinginan korban,” ujar juru bicara Kementerian tersebut.

Kecam tindakan Wamenhan Vietnam

Dalam penjelasan tertutup kepada jurnalis Korea Selatan pada Senin (20/10/2025), Kementerian Pertahanan Korea Selatan menyatakan telah mengecam perilaku Wakil Menteri Pertahanan Vietnam dan meminta agar pemerintah Vietnam mengambil langkah pencegahan agar insiden serupa tidak terulang.

Menurut laporan media setempat, pejabat Vietnam itu meninggalkan Korea Selatan sehari setelah insiden terjadi, sementara atase pertahanan Vietnam di Seoul dipanggil sekitar seminggu kemudian.

Baca juga:

Dalam pemanggilan itu, atase pertahanan Vietnam disebut menyampaikan penyesalan dan berjanji bahwa hal serupa tidak akan terulang.

Pihak Kedutaan Besar Vietnam di Seoul belum memberikan tanggapan atas permintaan komentar dari AFP.

 

Dalam segala situasi, KOMPAS.com berkomitmen memberikan fakta jernih dari lapangan. Ikuti terus update topik ini dan notifikasi penting di Aplikasi KOMPAS.com. Download sekarang



Terkini Lainnya
Balita di China Meninggal Tersedak Boba Saat Bermain Trampolin
Balita di China Meninggal Tersedak Boba Saat Bermain Trampolin
Tren
Puasa Ayyamul Bidh November 2025 Mulai Besok, Ini Jadwal Lengkap dengan Niat dan Keutamaannya
Puasa Ayyamul Bidh November 2025 Mulai Besok, Ini Jadwal Lengkap dengan Niat dan Keutamaannya
Tren
Daftar 25 Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2026, Ada 5 Long Weekend
Daftar 25 Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2026, Ada 5 Long Weekend
Tren
Anak Kembar Identik Tenyata Tak Punya IQ Sama, Ini Penjelasan Studi
Anak Kembar Identik Tenyata Tak Punya IQ Sama, Ini Penjelasan Studi
Tren
7 Fakta di Balik Vidi Aldiano Hiatus, Rehat Perdana sejak 2014 dan Siapkan Album Baru
7 Fakta di Balik Vidi Aldiano Hiatus, Rehat Perdana sejak 2014 dan Siapkan Album Baru
Tren
Dark Jokes Ternyata Cermin Kecerdasan dan Ketenangan Emosi, Ini Penjelasan Ilmuwan
Dark Jokes Ternyata Cermin Kecerdasan dan Ketenangan Emosi, Ini Penjelasan Ilmuwan
Tren
PB XIII Mangkat: Ini Rute Kirab, Aturan bagi Pelayat, dan Makna Pemakaman di Imogiri
PB XIII Mangkat: Ini Rute Kirab, Aturan bagi Pelayat, dan Makna Pemakaman di Imogiri
Tren
10 Negara Paling Menyatu dengan Alam, Ada Indonesia?
10 Negara Paling Menyatu dengan Alam, Ada Indonesia?
Tren
Ramai soal Peserta TKA Bisa Live TikTok Saat Ujian, Ini Penjelasan Kemendikdasmen
Ramai soal Peserta TKA Bisa Live TikTok Saat Ujian, Ini Penjelasan Kemendikdasmen
Tren
Beli Tiket Kereta Lokal tapi Tak Dapat Kursi, Bolehkah Duduk di 1A/B dan 24A/B?
Beli Tiket Kereta Lokal tapi Tak Dapat Kursi, Bolehkah Duduk di 1A/B dan 24A/B?
Tren
10 Karakter Seseorang yang Tersirat dari Caranya Memesan Kopi
10 Karakter Seseorang yang Tersirat dari Caranya Memesan Kopi
Tren
Kisah Bayi '7-Eleven' yang Lahir pada 7/11 Pukul 7.11 Malam, Berat 7 Pon 11 Ons, dan Dapat Dana Kuliah 7.111 Dollar AS
Kisah Bayi "7-Eleven" yang Lahir pada 7/11 Pukul 7.11 Malam, Berat 7 Pon 11 Ons, dan Dapat Dana Kuliah 7.111 Dollar AS
Tren
Setelah Cabut Gelar Pangeran, Raja Charles III Kini Berupaya Hapus Gelar Militer Andrew
Setelah Cabut Gelar Pangeran, Raja Charles III Kini Berupaya Hapus Gelar Militer Andrew
Tren
Ilmuwan Temukan Medan Magnet Bumi Pernah Kacau 500 Juta Tahun Lalu, Apa yang Terjadi?
Ilmuwan Temukan Medan Magnet Bumi Pernah Kacau 500 Juta Tahun Lalu, Apa yang Terjadi?
Tren
Ada Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach, Ini Alasan 5 Anggota DPR Nonaktif Dilaporkan ke MKD
Ada Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach, Ini Alasan 5 Anggota DPR Nonaktif Dilaporkan ke MKD
Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau