Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tabel KUR Mandiri Oktober 2025: Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 500 Juta dan Cicilannya

Program ini ditujukan untuk pelaku UMKM, mahasiswa yang ingin memulai usaha, hingga calon pekerja migran (PMI) yang akan bekerja di luar negeri.

Sebelum mengajukan pinjaman, ketahui tabel KUR Mandiri Oktober 2025, agar bisa menyesuaikan dengan kemampuan membayar pinjaman.

Tabel angsuran KUR Mandiri Oktober 2025

Berikut simulasi cicilan KUR Mandiri Oktober 2025 dengan bunga 6 persen per tahun. Angsuran dapat dipilih sesuai plafon pinjaman dan tenor:

- Pinjaman Rp 10 juta – Rp 100 juta

Rp 10 juta

  • 12 bulan: Rp 860.664
  • 24 bulan: Rp 443.206
  • 36 bulan: Rp 304.219

Rp 25 juta

Rp 50 juta

  • 12 bulan: Rp 4.303.321
  • 24 bulan: Rp 2.216.031
  • 36 bulan: Rp 1.521.097

Rp 75 juta

  • 12 bulan: Rp 6.454.979
  • 24 bulan: Rp 3.324.437
  • 36 bulan: Rp 2.282.065

Rp 100 juta

- Pinjaman di atas Rp 100 juta

Rp 110 juta

  • 12 bulan: Rp 9.467.307
  • 24 bulan: Rp 4.875.267
  • 36 bulan: Rp 3.346.413
  • 48 bulan: Rp 2.583.353
  • 60 bulan: Rp 2.126.608

Rp 150 juta

Rp 200 juta

  • 12 bulan: Rp 17.213.286
  • 24 bulan: Rp 8.864.122
  • 36 bulan: Rp 6.084.387
  • 48 bulan: Rp 4.697.006
  • 60 bulan: Rp 3.866.560

Rp 350 juta

  • 12 bulan: Rp 30.123.250
  • 24 bulan: Rp 15.512.214
  • 36 bulan: Rp 10.647.678
  • 48 bulan: Rp 8.219.760
  • 60 bulan: Rp 6.766.481

Rp 500 juta

Syarat KUR Mandiri 2025

Dikutip dari laman resmi Bank Mandiri, syarat KUR Mandiri 2025 antara lain:

  • e-KTP dan KK
  • NIB atau SKU
  • NPWP (wajib untuk pinjaman di atas Rp 50 juta)
  • Surat nikah/cerai (jika ada)
  • Bukti kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan (pinjaman > Rp 100 juta)

Untuk KUR PMI, wajib melampirkan perjanjian kerja di luar negeri.

Cara ajukan KUR Mandiri Oktober 2025

Selain datang langsung ke cabang atau unit mikro Bank Mandiri, Anda bisa menghubungi Mandiri Call 14000 untuk informasi awal.

Perlu dicatat, program KUR Mandiri berlaku hingga 31 Desember 2025 atau sampai kuota habis.

Melalui tabel KUR Mandiri Oktober 2025, masyarakat bisa lebih mudah memperkirakan cicilan bulanan sesuai kebutuhan modal dan tenor.

Dengan bunga rendah, cicilan ringan, dan plafon hingga Rp 500 juta, KUR Mandiri menjadi solusi pembiayaan terjangkau bagi UMKM dan pekerja migran.

https://money.kompas.com/read/2025/10/04/060500226/tabel-kur-mandiri-oktober-2025--pinjaman-rp-10-juta-rp-500-juta-dan-cicilannya

Terkini Lainnya

Menhub Lantik Teuku Faisal Fathani Jadi Kepala BMKG, Dorong Sinergi Transportasi dan Informasi Cuaca Nasional
Menhub Lantik Teuku Faisal Fathani Jadi Kepala BMKG, Dorong Sinergi Transportasi dan Informasi Cuaca Nasional
Ekbis
Apa Itu ETF Emas dan Manfaatnya untuk Investor?
Apa Itu ETF Emas dan Manfaatnya untuk Investor?
Cuan
KKSK: Stabilitas Sistem Keuangan Indonesia Terjaga
KKSK: Stabilitas Sistem Keuangan Indonesia Terjaga
Ekbis
Lippo Karawaci Kantongi Pendapatan Rp 6,51 Triliun, Laba Bersih Tembus Rp 368 Miliar
Lippo Karawaci Kantongi Pendapatan Rp 6,51 Triliun, Laba Bersih Tembus Rp 368 Miliar
Cuan
IHSG Ditutup Melonjak 1,36 Persen pada 8.275, Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Lagi
IHSG Ditutup Melonjak 1,36 Persen pada 8.275, Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Lagi
Cuan
Perkuat Keamanan Logistik Nasional, IPC TPK Operasikan Alat Pemindai Peti Kemas di Tanjung Priok
Perkuat Keamanan Logistik Nasional, IPC TPK Operasikan Alat Pemindai Peti Kemas di Tanjung Priok
Industri
Inflasi Telur dan Daging Ayam Ras Melonjak, BPS Sebut Karena Permintaan Tinggi untuk Program MBG
Inflasi Telur dan Daging Ayam Ras Melonjak, BPS Sebut Karena Permintaan Tinggi untuk Program MBG
Ekbis
Target Swasembada Beras: Produksi Melonjak dan Tantangan Struktural
Target Swasembada Beras: Produksi Melonjak dan Tantangan Struktural
Ekbis
Menkeu Purbaya Siapkan Tarif Cukai Khusus untuk Tarik Produsen Rokok Ilegal ke Kawasan KIHT
Menkeu Purbaya Siapkan Tarif Cukai Khusus untuk Tarik Produsen Rokok Ilegal ke Kawasan KIHT
Ekbis
Jaga Daya Saing, AISA Luncurkan Kemasan Baru Salah Satu Produk Makanan Ringannya
Jaga Daya Saing, AISA Luncurkan Kemasan Baru Salah Satu Produk Makanan Ringannya
Cuan
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp 3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang hingga Mandiri Agen
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp 3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang hingga Mandiri Agen
Keuangan
Pemda Bisa Pinjam ke Pemerintah Pusat, Purbaya: Bunga 0,5 Persen
Pemda Bisa Pinjam ke Pemerintah Pusat, Purbaya: Bunga 0,5 Persen
Ekbis
Danantara: TOBA Sudah Declaire Tak Ikut Proyek Sampah Jadi Listrik
Danantara: TOBA Sudah Declaire Tak Ikut Proyek Sampah Jadi Listrik
Cuan
BEI Bakal Kirim Surat Keberatan ke MSCI soal Metode Penghitungan Free Float Saham
BEI Bakal Kirim Surat Keberatan ke MSCI soal Metode Penghitungan Free Float Saham
Cuan
DJP Bongkar Kasus Pencucian Uang Senilai Rp 58,2 Miliar
DJP Bongkar Kasus Pencucian Uang Senilai Rp 58,2 Miliar
Ekbis
Bagikan artikel ini melalui
Oke