Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Promo Kuliner 17 Agustus Masih Bisa Dinikmati: Dari Fore, Yoshinoya

Kompas.com - 18/08/2025, 10:58 WIB
Umi Nur Fadhilah

Penulis

KOMPAS.com - Promo 17 Agustus 2025 tak berhenti di hari kemerdekaan.

Sejumlah brand kuliner seperti Holland Bakery, Fore Coffee, hingga Pizza Hut masih menawarkan diskon, paket hemat, dan menu spesial yang bisa dinikmati pada 18 Agustus dan setelahnya.

Baca juga: Masih Berlaku Hari Ini, Intip Promo Kemerdekaan Brand Fashion hingga 70%

Mulai dari diskon menu, paket hemat, hingga gratis produk, promo ini bisa menjadi pilihan untuk mengisi waktu libur panjang.

Promo yang perlaku hingga 18 Agustus

Beberapa promo kuliner spesial kemerdekaan masih berlaku hingga sehari setelah 17 Agustus.

Masyarakat bisa menikmati pada libur 18 Agustus 2025:

  • Holland Bakery: Diskon 20 persen semua produk, berlaku 17–18 Agustus.
  • A&W: Beli satu sundae gratis satu sundae, berlaku 15–18 Agustus.
  • Fore Coffee: Menu spesial Rp 17.000 (Dari Tani, Bumi Latte, Americano), berlaku 17–18 Agustus.
  • Puyo Desserts: Beli empat silky desserts gratis satu, berlaku 16–18 Agustus.

Baca juga: Promo JCO 17-24 Agustus 2025, Cuma Rp 110.000 Dapat 2 Box Donat

Masyarakat tetap bisa menikmati promo kuliner kemerdekaan bersama keluarga dan teman.

Promo hingga pertengahan Agustus

Tidak hanya sampai 18 Agustus, beberapa brand juga memperpanjang periode promo hingga lebih dari seminggu.

  • Sushi KUN: Beli satu plate sushi, gratis plate termurah, berlaku 6–18 Agustus.
  • Pizza Hut: Beli satu pizza gratis satu pan regular, berlaku 17–19 Agustus.
  • Uncle Tetsu Shop: Diskon Rp 17.000 untuk cheesecake/cheesetart, berlaku 16–22 Agustus.
  • Yoshinoya: Cashback 45 persen dalam bentuk voucher Rp 50.000 untuk transaksi minimum Rp 110.000 pada 17 Agustus. Voucher bisa digunakan hingga 31 Agustus 2025.

Baca juga: Hotel Indonesia Pekalongan Klarifikasi dan Minta Maaf karena Usir Tamu Jam 11 Malam Gara-gara Promo Online

Promo ini menjadi kesempatan bagi masyarakat yang belum sempat berburu kuliner pada tanggal 17 Agustus, karena masih bisa dimanfaatkan di hari-hari setelahnya.

Merayakan kemerdekaan dengan promo kuliner

Promo kemerdekaan dari Pizza Hut dan HokBen selama Agustus 2025.Instagram Promo kemerdekaan dari Pizza Hut dan HokBen selama Agustus 2025.
Dengan beragam promo menarik ini, masyarakat bisa merayakan HUT ke-80 RI lewat momen kuliner bersama keluarga dan teman.

Kehadiran promo yang berlaku hingga setelah 17 Agustus membuat suasana liburan lebih menyenangkan.

Baca juga: Promo Naik Bus Trans Semarang Cuma Bayar Rp 80, Terakhir Besok 18 Agustus 2025

Bagi yang belum sempat berburu promo kemerdekaan, masih ada kesempatan memanfaatkan diskon hingga 18 Agustus, bahkan sampai akhir bulan.

Dalam segala situasi, KOMPAS.com berkomitmen memberikan fakta jernih dari lapangan. Ikuti terus update topik ini dan notifikasi penting di Aplikasi KOMPAS.com. Download sekarang

Baca tentang


Terkini Lainnya
 Mata Murid SD di Palembang Lebam, Orangtua Curiga Dipukul Guru Pakai Cincin
Mata Murid SD di Palembang Lebam, Orangtua Curiga Dipukul Guru Pakai Cincin
Sumatera Selatan
10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Ini Daftar Lengkapnya
10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Ini Daftar Lengkapnya
Jawa Barat
Menkeu Purbaya Sebut Pinjaman Pemerintah Pusat untuk Daerah Diberikan dengan Bunga 0,5 Persen
Menkeu Purbaya Sebut Pinjaman Pemerintah Pusat untuk Daerah Diberikan dengan Bunga 0,5 Persen
Sulawesi Selatan
Pemakaman Pakubuwono XIII Tidak Dilakukan pada Selasa Kliwon, Pegiat Budaya Ungkap Alasannya
Pemakaman Pakubuwono XIII Tidak Dilakukan pada Selasa Kliwon, Pegiat Budaya Ungkap Alasannya
Jawa Tengah
Apakah NIK KTP Anda Dipakai untuk Pinjol Ilegal? Begini Cara Mengeceknya!
Apakah NIK KTP Anda Dipakai untuk Pinjol Ilegal? Begini Cara Mengeceknya!
Jawa Timur
ASN Bolos Kerja Bisa Dipecat, Hak Tunjangan dan Pensiun Dicabut
ASN Bolos Kerja Bisa Dipecat, Hak Tunjangan dan Pensiun Dicabut
Lampung
AHY Menunggu Arahan Presiden untuk Penyelesaian Utang Kereta Cepat Whoosh
AHY Menunggu Arahan Presiden untuk Penyelesaian Utang Kereta Cepat Whoosh
Jawa Timur
Pemutihan Iuran BPJS Kesehatan 2025: Syarat Peserta dan Cara Cek Tunggakan
Pemutihan Iuran BPJS Kesehatan 2025: Syarat Peserta dan Cara Cek Tunggakan
Kalimantan Barat
Bukan Sekadar Indah, Ini Fakta Unik Pantai Kelingking Nusa Penida yang Mirip T-Rex
Bukan Sekadar Indah, Ini Fakta Unik Pantai Kelingking Nusa Penida yang Mirip T-Rex
Jawa Timur
Cara Cek NIK Terdaftar Pinjol atau Judol, Cuma Lewat Hp
Cara Cek NIK Terdaftar Pinjol atau Judol, Cuma Lewat Hp
Kalimantan Barat
Syarat Pemutihan BPJS Kesehatan 2025, Ini Peserta yang Bisa Mengajukan
Syarat Pemutihan BPJS Kesehatan 2025, Ini Peserta yang Bisa Mengajukan
Banten
Profil Gusti Purbaya: Kandidat Utama Pengganti Takhta Pakubuwono XIII
Profil Gusti Purbaya: Kandidat Utama Pengganti Takhta Pakubuwono XIII
Jawa Tengah
Apakah Onadio Leonardo Akan Direhabilitasi Setelah Asesmen BNNP?
Apakah Onadio Leonardo Akan Direhabilitasi Setelah Asesmen BNNP?
Jawa Timur
Pemkot Ungkap Penyebab Banjir Kaligawe Lama Surut, Kini Prioritaskan Penanganan Warga Terdampak
Pemkot Ungkap Penyebab Banjir Kaligawe Lama Surut, Kini Prioritaskan Penanganan Warga Terdampak
Jawa Tengah
7 Fakta Polemik Lift Kaca Pantai Kelingking Nusa Penida yang Tuai Protes Warga
7 Fakta Polemik Lift Kaca Pantai Kelingking Nusa Penida yang Tuai Protes Warga
Jawa Timur
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Komentar
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau