Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seperti Jajanan Tradisional, Ini Rekomendasi Kopi Klepon yang Unik

Kompas.com - 22/08/2025, 10:45 WIB
Rekomendasi kopi rasa klepon yang bisa didapatkan di Kedai NESCAFE. Rekomendasi kopi rasa klepon yang bisa didapatkan di Kedai NESCAFE.
Editor Citra Narada Putri

Parapuan.co - Menurut data Snapcart 2023, 79% penduduk Indonesia adalah penggemar kopi dan mayoritas dari mereka minum kopi setiap hari. 

Berdasarkan survei JakPat tahun 2024, satu dari lima Gen Z rela mengeluarkan Rp25.000 hingga Rp50.000 untuk membeli segelas kopi. Sebanyak 31% dari mereka mengaku minum kopi setidaknya satu sampai dua kali sehari.

Kopi pun telah menjadi bagian penting dalam kehidupan muda mudi saat ini, termasuk Raisa. “Bagi saya, secangkir kopi bukan hanya pelengkap rutinitas, tetapi juga cara untuk memulai hari, momen untuk berhenti sejenak dan menemukan inspirasi di tengah kesibukan," tuturnya.  

Dalam menikmati kopi, Raisa mengaku selalu mementingkan kualitas, tapi juga harus terjangkau. Dengan kata lain, ia ingin menikmati kopi yang mudah dijangkau tanpa harus mengorbankan rasa maupun pengalaman. 

Untungnya, kini akses untuk mendapatkan kopi berkualitas dan terjangkau semakin mudah berkat adanya Kedai NESCAFÉ. "Sekarang, senang sekali saya bisa merasakan pengalaman ngopi terbaik bersama NESCAFÉ, di mana pun saya tampil menyanyi di seluruh Indonesia,” ujar Raisa.

Di Kedai NESCAFE juga terdapat menu baru yang menarik, yang juga jadi salah satu kopi favorit Raisa, yaitu NESCAFÉ Es Kopi Klepo. Ini adalah sebuah perpaduan unik antara kopi premium khas NESCAFÉ dengan manisnya gula aren dan gurihnya kelapa, persis seperti jajanan tradisional klepon yang digemari masyarakat.

Menu baru ini sudah tersedia di Kedai NESCAFÉ terpilih di wilayah Jawa Tengah dan Jawa Barat.

Kedai NESCAFÉ di Berbagai Daerah

Nestlé Professional memperkenalkan Kedai NESCAFÉ, sebuah model bisnis baru yang dirancang untuk menjangkau lebih banyak penikmat kopi di seluruh Indonesia. Gerai-gerai ini mulai beroperasi pada Januari 2025 dan menawarkan berbagai menu kopi NESCAFÉ, serta minuman lain seperti MILO dan NESTEA.

Baca Juga: Apakah Matcha Lebih Sehat dari Kopi? Ahli Ungkap Kandungan Kafeinnya

Hingga saat ini, lebih dari 500 Kedai NESCAFÉ telah hadir di lebih dari 80 kota seperti Solo, Yogyakarta, Semarang, Kudus, Banyumas, Pekalongan, Tasikmalaya, Bandung, Tangerang, Bekasi, dan berbagai kota lainnya, sehingga semakin banyak masyarakat dapat merasakan pengalaman dan menikmati sajian khas Kedai NESCAFÉ di berbagai penjuru Indonesia.

Dengan bahan baku pilihan dan teknik penyajian khusus, termasuk penggunaan shaker, setiap minuman memiliki cita rasa yang konsisten serta sensasi kopi yang lebih segar dan unik.

“Sebagai perusahaan Good food, Good life dan sejalan dengan tujuan Nestlé, kami berkomitmen menggunakan potensi makanan untuk meningkatkan kualitas hidup setiap individu, saat ini dan untuk generasi mendatang,” ujar Sufintri Rahayu, Direktur Corporate Affairs & Sustainability PT Nestlé Indonesia.

Ia  pun menambahkan, bahwa Nestle percaya setiap orang berhak menikmati produk-produk Nestlé, seperti kopi NESCAFÉ melalui pengalaman ngopi terbaik, di mana pun mereka berada. Harapannya agar Kedai NESCAFÉ dapat menjadi bagian dari rutinitas harian dan momen kebersamaan masyarakat di berbagai penjuru Indonesia

Sementara itu, Country Business Manager Nestlé Professional Indonesia Mochamad Machfud menjelaskan bahwa Kedai NESCAFÉ dirancang untuk hadir di titik-titik yang dekat dengan keseharian masyarakat, sehingga para pecinta kopi dapat lebih mudah menikmati kopi berkualitas, namun tetap terjangkau, kapan pun mereka mau.

"Guna menjaga kualitas dan konsistensi layanan di seluruh gerai Kedai NESCAFÉ, saat ini kami menggandeng PT Ansena yang sudah berpengalaman lebih dari 15 tahun di industri Food & Beverage sebagai Operator Tunggal, dengan model bisnis non-kemitraan/non-franchise ini dirasa paling tepat untuk dapat menjaga komitmen Nestlé Professional dalam segi penerapan standar kualitas sesuai dengan nilai dan prinsip Nestlé Indonesia,” tuturnya.

(*)

Baca Juga: Bisa Dibuat di Rumah, Ini Resep Kopi Susu Karamel Hanya dengan 3 Bahan


Terkini Lainnya
Wujudkan Rumah Impian, Kini Ada Layanan Desain dan Furnitur Custom Tanpa Perlu ke Showroom
Wujudkan Rumah Impian, Kini Ada Layanan Desain dan Furnitur Custom Tanpa Perlu ke Showroom
PARAPUAN
Bukan Sekadar Kopi, Coffeehouse Ini Hadirkan Konsep Hangat di Bogor
Bukan Sekadar Kopi, Coffeehouse Ini Hadirkan Konsep Hangat di Bogor
PARAPUAN
Pijat Ibu dan Bayi, Perawatan Sederhana yang Punya Banyak Manfaat
Pijat Ibu dan Bayi, Perawatan Sederhana yang Punya Banyak Manfaat
PARAPUAN
Wisata dan Wellness Jepang Makin Mudah Digapai di Japan Festival BSD City 2025
Wisata dan Wellness Jepang Makin Mudah Digapai di Japan Festival BSD City 2025
PARAPUAN
Gadai BPKB Mobil di SEVA, Dana Cair Cepat Tanpa Harus Serahkan Kendaraan
Gadai BPKB Mobil di SEVA, Dana Cair Cepat Tanpa Harus Serahkan Kendaraan
PARAPUAN
Bukan Olahraga Biasa, Komunitas Ini Mengedepankan Networking dan Lifestyle
Bukan Olahraga Biasa, Komunitas Ini Mengedepankan Networking dan Lifestyle
PARAPUAN
DPLK dan Dana Pensiun, Langkah Cerdas untuk Hidup Mandiri di Hari Tua
DPLK dan Dana Pensiun, Langkah Cerdas untuk Hidup Mandiri di Hari Tua
PARAPUAN
One Stop Solution untuk Perempuan Urban Aktif, Ini Rekomendasi Gym Premium Wajib Coba
One Stop Solution untuk Perempuan Urban Aktif, Ini Rekomendasi Gym Premium Wajib Coba
PARAPUAN
Solusi Multifungsi, Satu Alat Ini Bisa Meremajakan Kulit, Pigmentasi, dan Lesi Vaskular
Solusi Multifungsi, Satu Alat Ini Bisa Meremajakan Kulit, Pigmentasi, dan Lesi Vaskular
PARAPUAN
Ini Spidol Warna Favorit Seniman dan Pemula yang Jadi Kunci Kreasi Tanpa Batas
Ini Spidol Warna Favorit Seniman dan Pemula yang Jadi Kunci Kreasi Tanpa Batas
PARAPUAN
Bangun Budaya Kerja Positif, Dibimbing Bantu Perusahaan Kembangkan Soft Skill Karyawan
Bangun Budaya Kerja Positif, Dibimbing Bantu Perusahaan Kembangkan Soft Skill Karyawan
PARAPUAN
Memaksimalkan Potensi UMKM Perempuan dengan Business Matching Strategis di C4C Summit
Memaksimalkan Potensi UMKM Perempuan dengan Business Matching Strategis di C4C Summit
PARAPUAN
Butuh Dana Cepat? Berikut 5 Cara Menentukan Pinjaman Online yang Legal dan Aman
Butuh Dana Cepat? Berikut 5 Cara Menentukan Pinjaman Online yang Legal dan Aman
PARAPUAN
Kampanye Growing Hearts with Nova Ubah Topik First Bra Menjadi Percakapan Sehat
Kampanye Growing Hearts with Nova Ubah Topik First Bra Menjadi Percakapan Sehat
PARAPUAN
Gerakan Hearts Beyond With Stylo Dorong Remaja Memahami Pentingnya First Bra
Gerakan Hearts Beyond With Stylo Dorong Remaja Memahami Pentingnya First Bra
PARAPUAN
Langkah Cerdas Atur Keuangan untuk Siapkan Pensiun Tenang Tanpa Drama
Langkah Cerdas Atur Keuangan untuk Siapkan Pensiun Tenang Tanpa Drama
PARAPUAN
Mengatasi Gelombang Panas, Ini Rekomendasi AC dengan Teknologi Udara Segar Generasi Baru
Mengatasi Gelombang Panas, Ini Rekomendasi AC dengan Teknologi Udara Segar Generasi Baru
PARAPUAN
Mengenal Tiga Makanan Western Favorit Lidah Indonesia, Ada Apa Saja?
Mengenal Tiga Makanan Western Favorit Lidah Indonesia, Ada Apa Saja?
PARAPUAN
Akselerasi Industri Kecantikan, Brand Lokal O.TWO.O Beradaptasi dengan Tren Global
Akselerasi Industri Kecantikan, Brand Lokal O.TWO.O Beradaptasi dengan Tren Global
PARAPUAN
Senjata Baru E-commerce: Cara Pinterest Mengubah Inspirasi Visual Jadi Transaksi
Senjata Baru E-commerce: Cara Pinterest Mengubah Inspirasi Visual Jadi Transaksi
PARAPUAN
Berdaya Ekonomi dari Rumah, Ini Pentingnya Perempuan Mahir Digital
Berdaya Ekonomi dari Rumah, Ini Pentingnya Perempuan Mahir Digital
PARAPUAN
Ingin Berlibur di Malaysia? Ini Itinerary Liburan 3 Hari dan 7 Hal Seru yang Wajib Dicoba!
Ingin Berlibur di Malaysia? Ini Itinerary Liburan 3 Hari dan 7 Hal Seru yang Wajib Dicoba!
PARAPUAN
Peralatan Rumah Tangga Pintar Pilihan Jennifer Coppen, Ada Garansi 1 Tahun Ganti Baru
Peralatan Rumah Tangga Pintar Pilihan Jennifer Coppen, Ada Garansi 1 Tahun Ganti Baru
PARAPUAN
Kisah Pimple Patch, dari Kebiasaan Bangsawan hingga Jadi Sahabat Perempuan Modern
Kisah Pimple Patch, dari Kebiasaan Bangsawan hingga Jadi Sahabat Perempuan Modern
PARAPUAN
Pinjaman Praktis dengan Jaminan BPKB di Adira Finance
Pinjaman Praktis dengan Jaminan BPKB di Adira Finance
PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau